top of page

The Geographer's Planet

books + candle_edited.png
79e04725910965.5634ca9c4b368.jpg
books + candle_edited_edited.png

Mendengar cerita-cerita dari Sang Kakek pada dua planet sebelumnya, membuat Si Anak semakin antusias untuk mendengar cerita Pangeran Kecil Selanjutnya.

 

Kali ini, Pangeran Kecil melanjutkan perjalanannya ke sebuah planet yang ditinggali oleh seorang Ahli Geografi. Planet tersebut jauh lebih luas dibandingkan planet-planet yang sebelumnya ia kunjungi. “The Geographer” adalah seorang ilmuwan yang memiliki wawasan luas mengenai dunia luar angkasa. Dia menyatakan bahwa dirinya mengetahui semua lokasi dari seluruh lautan, sungai, dan seluruh daerah di jagat raya.

geographer.png

Tertarik dengan pengetahuan yang dimiliki oleh Geografer, Pangeran Kecil ingin mengetahui tentang planet tersebut.

​

“Planetmu sangatlah indah, Apakah ada laut disini?”

“Aku tidak tahu”, jawab Geografer

“Apakah disini ada pegunungan?”

“Aku tidak tahu", jawab Geografer lagi

“Bagaimana dengan sungai, gurun, atau perkotaan?”

Geografer menjawab untuk yang ketiga kalinya, “Aku tidak bisa memberitahumu, aku memang memiliki catatan tentang planetku, namun aku tidak mengunjungi dan melihatnya secara langsung.”

Pada perjalanan ini, kalian akan berpetualang dengan

Si Geografer

Kalian akan belajar banyak hal pada chapter ini. Siapkanlah diri kalian.

Berikan semangat dan performa terbaik kalian di tiap perjalanannya

Anchor 1
bottom of page